Berita & Informasi SekolahPrestasi Siswa
Prestasi Siswa Amazevco Angkatan 17 TP 2022-2023

“Less intelligence can be improved by learning. Poor skills can be eliminated with experience. But dishonesty is just hard to fix.”
– Mohammad Hatta.
Alhamdulillah bi ni’matihi tatimus shalihaat.
SMP IT Insan Harapan Tangerang Selatan ikut berbahagia atas prestasi Ananda Amazevco Angkatan 17 Tahun Pelajaran 2022-2023 dalam bidang akademik dan non-akademik. Mohon izin, berikut kami sampaikan nama-nama Ananda berprestasi akademik dan non-akademik pada bidangnya masing-masing:
Kategori Nilai Rapor Terbaik:
- Khairunnisa Athifah
- Muhammad Hafiz
- Hafizhah Aqilah Zainab
Kategori Tahfizul Qur’an Terbaik:
- Naila Alma Mufidah
- Fathiyyah Khairunnisa
- Nada Fhaila Kaisar
Kategori Karya Tulis Terbaik:
- Naila Alma Mufidah
- Muhammad Hafiz dan Ibrahim Prasetyo
- Nadhifah Alya Zahirah
Kategori Asesmen Akhir Terbaik:
- Khairunnisa Athifah
- Naila Alma Mufidah
- Hafizhah Aqilah Zainab
Kami mengucapkan barakallah fii ilmik, semoga ilmu yang didapatkan dapat bermanfat bagi banyak orang di kemudian hari. Amiin ya Allah. []